Contents
- 1 Berapa lama dari Bali ke Gili Trawangan?
- 2 Bagaimana cara pergi ke Gili Trawangan?
- 3 Berapa lama menyeberang ke Gili Trawangan?
- 4 Dari Bali ke Lombok naik apa?
- 5 Berapa biaya ke Gili Trawangan?
- 6 Dari Gili Trawangan ke Gili Air naik apa?
- 7 Dari Bandara Lombok ke Gili Trawangan naik apa?
- 8 Gili Trawangan itu dimana?
- 9 Gili Trawangan masuk kecamatan apa?
- 10 Pelabuhan Bangsal buka jam berapa?
- 11 Pelabuhan Lembar dimana?
- 12 Berapa jam naik kapal dari Lombok ke Bali?
- 13 Berapa jam dari Bali ke Lombok naik kapal laut?
- 14 Berapa lama penyeberangan Lombok ke Bali?
Berapa lama dari Bali ke Gili Trawangan?
Harga tiket mulai Rp 300.000an – Rp 500.000an untuk kapal cepat dari Pelabuhan Padangbai menuju Gili Trawangan. Lama perjalanan dari Pelabuhan Padangbai ke Gili Trawangan sekitar 1,5 jam.
Bagaimana cara pergi ke Gili Trawangan?
Cara menuju Gili Trawangan bisa melalui Pulau Bali maupun Pulau Lombok. Dari Pulau Bali, bisa naik fastboat dari Pelabuhan Padangbai dan langsung turun di Gili Trawangan. Lama perjalanan di atas kapal sekitar 1,5 jam. Pilihan lain bisa melalui Pelabuhan Benoa, juga dengan fastboat.
Berapa lama menyeberang ke Gili Trawangan?
Gili Trawangan terletak di Lombok Bagian Utara. Butuh waktu 20 menit untuk menyeberang dari Pulau Lombok menggunakan publik boat. Pulau ini adalah salah satu dari tiga pulau kecil yang berada di sana. Dua diantaranya adalah Gili Meno dan Gili Air.
Dari Bali ke Lombok naik apa?
Untuk menuju Lombok dari Bali, Anda bisa naik feri melalui Pelabuhan Padangbai yang jaraknya sekitar 60 kilometer dari Ngurah Rai. Dengan feri, Anda cukup merogoh Rp 40.000 rupiah saja untuk menuju Pelabuhan Lembar, Lombok.
Berapa biaya ke Gili Trawangan?
Menyeberang ke Gili Trawangan dari Lombok Harganya cukup Rp 15.000 untuk satu orang dengan perjalanan selama 20-30 menit. Jauh lebih terjangkau daripada menyeberang dari Padang Bai naik fast boat yang ongkosnya bisa ratusan ribu.
Dari Gili Trawangan ke Gili Air naik apa?
Bagi teman-teman yang memilih opsi ini untuk ke Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno maka akan menaiki speed boat / fast boat (kapal cepat) dan melalui pelabuhan Teluk Nara.
Dari Bandara Lombok ke Gili Trawangan naik apa?
Nah untuk sampai ke Gili Trawangan ada banyak caranya. Misalnya kalau dari Bandara Internasional Lombok Praya kalian bisa naik angkutan umum berupa Damri menuju Senggigi dengan harga tiket IDR 30.000 (data bulan Agustus 2014). Perjalanan dengan bus Damri ini akan memakan waktu sekitar 1 jam perjalanan.
Gili Trawangan itu dimana?
Gili Trawangan adalah yang terbesar dari ketiga pulau kecil atau gili yang terdapat di sebelah barat laut Lombok. Trawangan juga satu-satunya gili yang ketinggiannya di atas permukaan laut cukup signifikan. Dengan panjang 3 km dan lebar 2 km, Trawangan berpopulasi sekitar 800 jiwa.
Gili Trawangan masuk kecamatan apa?
Wilayah Kecamatan Pemenang termasuk tiga pulau di Laut Bali yaitu Gili Trawangan, Gili Meno dan Gili Air.
Pelabuhan Bangsal buka jam berapa?
Pelabuhan Bangsal beroperasi mulai jam 7 pagi hingga keberangkatan terakhir jam 4 sore. Untuk keberangkatan dari Gili Trawangan menuju bangsal terakhir beroperasi jam 4.30 sore.
Pelabuhan Lembar dimana?
Pelabuhan Lembar adalah sebuah pelabuhan yang terletak di Lembar, Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat. Pelabuhan Lembar merupakan pelabuhan yang melayani kapal barang dan kapal penumpang.
Berapa jam naik kapal dari Lombok ke Bali?
Transportasi paling populer tentu saja kapal ferry, dengan lama perjalanan 4-6 jam. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum menyeberang Bali – Lombok. Pertama adalah transportasi menuju Padang Bai. Transportasi umum jadi salah satu kendala utama traveling di Pulau Dewata.
Berapa jam dari Bali ke Lombok naik kapal laut?
Dengan kekuatan mesin yang lebih besar, mampu bekerja maksimal sehingga perjalanan laut anda bisa sampai tepat waktu, perjalanan laut dari Padang Bai bali dengan fast boat atau kapal cepat menuju Lombok, butuh waktu sekitar 2 jam perjalanan, sedangkan perjalanan balik dari Lombok menuju Bali hanya butuh 1.5 jam.
Berapa lama penyeberangan Lombok ke Bali?
Jadwal Perjalanan Durasi waktu yang diperlukan untuk menyeberang sekitar 4 jam dengan jarak tempuh 360 km. Kabar terbaru, per Desember 2020, Pelabuhan Lembar di Lombok juga telah melayani perjalanan kapal ferry menuju Pelabuhan Ketapang di Banyuwangi, Jawa Timur.